MUSDES (MUSYAWARAH DESA) TENTANG PEMBAHASAN, PENETAPAN DAN PENGESAHAN RPJMDesa Tahun 2023-2028 DESA RAU KEC. KEDUNG KAB. JEPARA

  • Mar 15, 2023
  • Abdul Aris

Pada hari Rabu, 15 Maret telah diadakan MUSDES (MUSYAWARAH DESA) TENTANG PEMBAHASAN, PENETAPAN DAN PENGESAHAN RPJMDesa Tahun 2023-2028 DESA RAU KEC. KEDUNG KAB. JEPARA, 

yang dihadiri oleh Pemdes Rau, PENDAMPING DESA, BPD, LKMD, KPMD, KARANG TARUNA, PKK, KELOMPOK PEREMPUAN, TOKOH AGAMA, LINMAS, KADER KESEHATAN, BIDAN DESA, acara yang dibuka oleh Bp. Moh. Shoim, S.Pd.I dan diteruskan menyanyikan lagu Indonesia Raya dan mars Jepara, selanjutnya Sambutran dar Bp. Petinggi Rau Bapak Kasemun menyampaikan terima kasih kepada para tamu undangan yang berkenan hadir dalam musyawarah tersebut. selanjutnya Bapak Kasemun menyampaikan tentang Visi dan Misi yang takan dituangkan dalam RPJMDes Tahun 2023-2028. dan untuk segala usulan dan masukan baik dari lembaga dan masyarakat lain silahkan ditulis dan dicatan dan disampaikan kepada Tim Penyusun RPJMDes. dan setelah itu Sambutan Ketua BPD (Bapak TARIFIN, S.Pd ) membuka Rapat secara resmi dan Ketua BPD dan anggota menyepakati  serta para tamu undangan Penetapan RPJMDesa Tahun 2023-20238. terima kasih.